MUHAMMAD ARIF, MUTTAQIN (2022) ANALISIS AUDIT INTERNAL SUMBER DAYA MANUSIA PADA PT PERKEBUNAN NUSANTARA VII UNIT BATURAJA. skripsi thesis, Universitas PGRI Palembang.
Text
COVER DAN HALAMAN PENGESAHAN.pdf Download (359kB) |
|
Text
ABSTRAK INDONESIA.docx Download (14kB) |
|
Text
BAB I.pdf Download (487kB) |
|
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf Download (270kB) |
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk menguji hipotesis pengaruh audit internal sumber daya manusia. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh karyawan pada PT. Perkebunan Nusantara VII Unit Baturaja. Metode dalam penelitian ini menggunakan metode statistik deskriptif yaitu statistik yang digunakan untuk menganalisis data dengan cara mendeskriptifkan atau menggambarkan semua data yang telah diperoleh kemudian membuat kesimpulan dari analisis yang didapatkan, dengan teknik analisis data penelitian menggunakan SPSS (Statistical Product and Service Solutions). Hasil uji hipotesis menyimpulkan bahwa secara simultan menunjukkan bahwa kepuasan kerja karyawan, komunikasi organisasi, kompetisi organisasi, dan gaya kepemimpinan berpengaruh (+) Signifikan terhadap audit internal sumber daya manusia. Hasil secara parsial juga menunjukkan bahwa kepuasan kerja karyawan, komunikasi organisasi, kompetisi organisasi, dan gaya kepemimpinan berpengaruh (+) Signifikan terhadap audit internal sumber daya manusia. Hal tersebut dibuktikan dengan nilai Fhitung > Ftabel (17,147 > 3,23) dengan nilai signifikansi yaitu 0,000 < 0,001 yang berarti Ho ditolak dan Ha diterima. Nilai kepuasan kerja thitung > ttabel (3,966 > 1,684) dengan nilai signifikansi 0,000 < 0,05 yang berarti Ho ditolak dan Ha diterima. Nilai komunikasi organisasi thitung > ttabel (5,642 > 1,684) dengan nilai signifikansi 0,000 < 0,05 yang berarti Ho ditolak dan Ha diterima. Nilai kompetisi organisasi thitung > ttabel (6,524 > 1,684) dengan nilai signifikansi 0,000 < 0,05 yang berarti Ho ditolak dan Ha diterima. Dan nilai gaya kepemimpinan thitung > ttabel (7,707 > 1,684) dengan nilai signifikansi 0,000 < 0,05 yang berarti Ho ditolak dan Ha diterima. Kata Kunci : Kepuasan Kerja Karyawan, Komunikasi Organisasi, Kompetisi Organisasi, Gaya Kepemimpinan, Audit Internal Sumber Daya Manusia.
Item Type: | Thesis (skripsi) | |||||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
Contributors: |
|
|||||||||
Subjects: | H Social Sciences > HB Economic Theory | |||||||||
Divisions: | Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Akuntansi | |||||||||
Depositing User: | I Komang Kertayana | |||||||||
Date Deposited: | 31 Jul 2024 03:30 | |||||||||
Last Modified: | 31 Jul 2024 03:30 | |||||||||
URI: | http://eprints.univpgri-palembang.ac.id/id/eprint/660 |
Actions (login required)
View Item |