Search for collections on Repository Universitas PGRI Palembang

PENGARUH PENDEKATAN CONTEXTUAL TEACHING AND LEARNING (CTL) BERBANTUAN GEOGEBRA TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA SMA PGRI 2 PALEMBANG

NURJANAH, IKA (2024) PENGARUH PENDEKATAN CONTEXTUAL TEACHING AND LEARNING (CTL) BERBANTUAN GEOGEBRA TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA SMA PGRI 2 PALEMBANG. skripsi thesis, UNIV.PGRI PALEMBANG.

[img] Text
D. COVER + LEMBAR PENGESAHAN IKA.pdf

Download (143kB)
[img] Text
A. ABSTRAK INDONESIA IKA.docx

Download (14kB)
[img] Text
F. BAB 1 IKA.pdf

Download (323kB)
[img] Text
K. DAFTAR PUSTAKA IKA.pdf

Download (227kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menginvestigasi pengaruh pendekatan Contextual Teaching and Learning (CTL) yang dibantu dengan perangkat lunak Geo Gebra terhadap hasil belajar matematika siswa SMA PGRI 2 Palembang. Metode penelitian yang digunakan adalah eksperimen dengan desain Posstest- Only Control Design, dimana kelas eksperimen diajarkan menggunakan pendekatan CTL dengan bantuan GeoGebra, sementara kelas kontrol menggunakan pendekatan CTL. Sampel penelitian terdiri dari dua kelas dengan total 54 siswa, yang dipilih secara acak dari populasi siswa kelas XI. Data dikumpulkan melalui tes hasil belajar dan analisis data dilakukan menggunakan uji Mann-whitney untuk mengetahui perbedaan signifikan antara hasil belajar kedua kelompok. Hasil penelitian menunjukkan justru penggunaan pendekatan CTL menghasilkan peningkatan yang signifikan dalam hasil belajar matematika dibandingkan dengan pendekatan CTL berbantuan GeoGebra. Selain itu, siswa yang belajar dengan pendekatan ini menunjukkan motivasi dan sikap positif yang lebih tinggi terhadap pembelajaran matematika. Temuan ini mengindikasikan bahwa pendekatan CTL yang didukung oleh Geo Gebra dapat menjadi alternatif yang kurang efektif untuk meningkatkan hasil belajar dan keterlibatan siswa dalam pembelajaran matematika di SMA PGRI 2 Palembang. Kata kunci: CTL, hasil belajar siswa, Geo Gebra

Item Type: Thesis (skripsi)
Contributors:
ContributionNameNIDN/NIDK
CollaboratorNINGSIH, YUNIKA LESTARIUNSPECIFIED
CollaboratorMULTASARI, ANGGRIA SEPTIANAUNSPECIFIED
Subjects: L Education > L Education (General)
Divisions: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > Pendidikan Matematika
Depositing User: Hj. Eliyani M.M
Date Deposited: 09 Dec 2024 02:53
Last Modified: 09 Dec 2024 02:53
URI: http://eprints.univpgri-palembang.ac.id/id/eprint/1745

Actions (login required)

View Item View Item