Search for collections on Repository Universitas PGRI Palembang

PENGARUH METODE LEARNING STARTS WITH A QUESTION TERHADAP HASIL BELAJAR IPA SISWA KELAS IV SDN 9 BANYUASIN 1

LISA, MONICA (2023) PENGARUH METODE LEARNING STARTS WITH A QUESTION TERHADAP HASIL BELAJAR IPA SISWA KELAS IV SDN 9 BANYUASIN 1. skripsi thesis, Universitas PGRI Palembang.

[img] Text
d. COVER_HALAMAN PENGESAHAN.pdf

Download (79kB)
[img] Text
a. ABSTRAK BAHASA INDONESIA.pdf

Download (112kB)
[img] Text
f. BAB I PENDAHULUAN.pdf

Download (194kB)
[img] Text
k. DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (167kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengtahui dan mendeskripsikan ada atau tidaknya pengaruh yang signifikan metode Learning Starts With A Question terhadap hasil belajar IPA siswa kelas IV SDN 9 Banyuasin 1. Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini yaitu metode pre-eksperimental model Pretest- Posttest One Group Design dengan menggunakan semua sampel. Tes yang digunakan dalam penelitian ini yaitu tes awal dan tes akhir berbentuk 20 butir soal pilihan ganda. Hal ini menunjukkan bahwa diperoleh nilai sig (2-tailed) 0,000. Dengan demikian dapat dikatakan bahwa Ho ditolak dan Ha diterima, berarti terdapat pengaruh yang signifikan metode pembelajaran Learning Starts With A Question terhadap hasil belajar IPA siswa kelas IV di SDN 9 Banyuasin 1.

Item Type: Thesis (skripsi)
Contributors:
ContributionNameNIDN/NIDK
ContributorM. Taheri, AkbarNIDN0211118802
ContributorMega, PrasrihamniNIDN0226039101
Subjects: L Education > L Education (General)
Divisions: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > Pendidikan Guru SD
Depositing User: Ferdi Ferdi
Date Deposited: 13 Aug 2024 02:25
Last Modified: 13 Aug 2024 02:25
URI: http://eprints.univpgri-palembang.ac.id/id/eprint/828

Actions (login required)

View Item View Item