Search for collections on Repository Universitas PGRI Palembang

PENGEMBANGAN E-MODUL INTERAKTIF BERBASIS DIGITAL MENGGUNAKAN APPLIKASI CANVA BERBANTUAN GEOGEBRA PADA MATERI STATISTIKA SMA

Rizkiani, Nidya (2024) PENGEMBANGAN E-MODUL INTERAKTIF BERBASIS DIGITAL MENGGUNAKAN APPLIKASI CANVA BERBANTUAN GEOGEBRA PADA MATERI STATISTIKA SMA. skripsi thesis, UNIVERSITAS PGRI PALEMBANG.

[img] Text
D. COVER + LEMBAR PENGESAHAN .pdf

Download (214kB)
[img] Text
a. Abstrak Indonesia.docx

Download (13kB)
[img] Text
F. BAB I.pdf

Download (135kB)
[img] Text
K. DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (245kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menghasilkan produk pengembangan e- modul interaktif berbasis digital menggunakan applikasi canva berbantuan geogebra pada materi statistika SMA yang memenuhi kriteria valid, praktis, dan memiliki efek potensial. Penelitian ini menggunakan metode R & D (research and development). Model pengembangan dalam penelitian ini mengacu pada model ADDIE yang terdiri dari tahap analyze (analisis), tahap design (rancangan), tahap development (pengembangan), tahap implementation (implementasi), tahap evaluation (evaluasi). Uji coba penelitian ini dilakukan kepada siswa kelas XI SMA Negeri 11 Palembang. Data penelitian ini diperoleh dari angket validasi untuk kevalidan, angket respon siswa untuk kepraktisan, dan tes hasil belajar siswa untuk melihat efek potensial. Dasi hasil penelitian ini menunjukkan perolehan persentase kevalidan sebesar 88,04% di kategorikan sangat valid, persentase kepraktisan sebesar 90,26% termasuk kedalam kategori sangat praktis serta presentase hasil belajar sebesar 86,81% % yang di kategorikan memiliki efek potensial dengan kategori baik. Kata Kunci: digital interaktif E-modul, Canva, Geogebra

Item Type: Thesis (skripsi)
Contributors:
ContributionNameNIDN/NIDK
CollaboratorJUMROH, JUMROHUNSPECIFIED
CollaboratorLUSIANA, LUSIANAUNSPECIFIED
Subjects: Q Science > QA Mathematics
Divisions: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > Pendidikan Matematika
Depositing User: Feri Hidayat
Date Deposited: 26 Jul 2024 02:37
Last Modified: 26 Jul 2024 02:37
URI: http://eprints.univpgri-palembang.ac.id/id/eprint/542

Actions (login required)

View Item View Item