Search for collections on Repository Universitas PGRI Palembang

PENGEMBANGAN BAHAN AJAR DIGITAL E-BOOK ASIK NIAN (ALAT MUSIK TRADISIONAL INDONESIA) PADA PEMBELAJARAN IPAS KELAS IV SD

Henny Risnawaty, Putri (2024) PENGEMBANGAN BAHAN AJAR DIGITAL E-BOOK ASIK NIAN (ALAT MUSIK TRADISIONAL INDONESIA) PADA PEMBELAJARAN IPAS KELAS IV SD. skripsi thesis, Universitas PGRI Palembang.

[img] Text
4. COVER + LEMBAR PENGESAHAN.pdf

Download (2MB)
[img] Text
1. ABSTRAK - Indonesia.pdf

Download (112kB)
[img] Text
6. BAB I.pdf

Download (2MB)
[img] Text
11. DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (2MB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menghasilkan bahan ajar digital e-book materi Keragaman Budaya Indonesia pada pembelajaran IPAS kelas IV SD yang valid, praktis, dan efektif. Penelitian ini menggunakan metode research and development dengan menggunakan model ADDIE (analyse, design, development, implementation, evaluation). Hasil analisis data menunjukkan bahwa e-book yang dikembangkan termasuk kategori “sangat valid” berdasarkan lembar angket validasi para ahli (ahli materi, ahli media, dan ahli bahasa) dengan nilai kevalidan 88,5%. E-book yang dikembangkan juga termasuk dalam kategori “sangat praktis” berdasarkan hasil angket respon peserta didik dengan rata- rata sebesar 90,4% serta hasil uji coba kepraktisan dengan mengisi lembar posttest dengan rata-rata sebesar 87,25% yang termasuk kategori “sangat praktis”. Berdasarkan hasil tersebut menunjukkan bahwa produk e-book dapat digunakan pada materi Keragaman Budaya Indonesia pada pembelajaran IPAS kelas IV SD.

Item Type: Thesis (skripsi)
Contributors:
ContributionNameNIDN/NIDK
ContributorM. Taheri, AkbarNIDN0211118802
ContributorSusanti Faipri, SelegiNIDN0209048401
Subjects: L Education > L Education (General)
Divisions: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > Pendidikan Guru SD
Depositing User: Ferdi Ferdi
Date Deposited: 08 Oct 2024 04:18
Last Modified: 08 Oct 2024 04:18
URI: http://eprints.univpgri-palembang.ac.id/id/eprint/536

Actions (login required)

View Item View Item