DODI, DODI (2025) FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KUALITAS PELAYANAN PUBLIK DI KANTOR KECAMATAN SEBERANG ULU II KOTA PALEMBANG. Skripsi thesis, UNIVERSITAS PGRI PALEMBANG.
|
Text
COVER SKRIPSI.pdf.pdf Download (293kB) |
|
|
Text
ABSTRAK.pdf Download (168kB) |
|
|
Text
BAB I.pdf Download (183kB) |
|
|
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf Download (289kB) |
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis faktor-faktor yang mempengaruhi kualitas pelayanan publik di Kantor Kecamatan Seberang Ulu II Palembang. Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif dengan metode survei dengan sampel 55 responden. Variabel independen dalam penelitian ini adalah Kompetensi Pegawai dan Standar Operasional Prosedur (SOP), sedangkan variabel dependennya adalah Kualitas Pelayanan Publik. Data dikumpulkan melalui kuesioner yang di analisis menggunakan regresi linier berganda. Hasil Uji menunjukkan ada pengaruh Kompetensi Pegawai terhadap Kualitas Pelayanan Publik dengan nilai signifikan 0,001 (0,001 < 0,005) yang artinya secara parsial Kompetensi Pegawai mempengaruhi Kualitas Pelayanan Publik. Sedangkan Standar Operasional Prosedur (SOP) dengan nilai signifikan 0,001 < 00,5 artinya secara parsial Standar Operasional Prosedur (SOP) mempengaruhi Kualitas Pelayanan Publik. Dari hasil pembahasan uji F secara simultan diperoleh nilai signifikan 0,001 < 0,005 artinya Ho ditolak dan Ha diterima, maka dapat disimpulkan bahwa ada pengaruh yang signifikan antara Kompetensi Pegawai dan Standar Operasional Prosedur (SOP) terhadap Kualitas Pelayanan Publik di Kantor Kecamatan Seberang Ulu II Palembang. Kata kunci : Kompetensi Pegawai, Standar Operasional Prosedur (SOP), Kualitas Pelayanan Publik.
| Item Type: | Thesis (Skripsi) | |||||||||
|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
| Contributors: |
|
|||||||||
| Subjects: | H Social Sciences > HB Economic Theory | |||||||||
| Divisions: | Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Manajemen | |||||||||
| Depositing User: | Repo User 08 | |||||||||
| Date Deposited: | 03 Jan 2026 04:06 | |||||||||
| Last Modified: | 03 Jan 2026 04:06 | |||||||||
| URI: | http://eprints.univpgri-palembang.ac.id/id/eprint/2868 |
Actions (login required)
![]() |
View Item |
