Search for collections on Repository Universitas PGRI Palembang

POTENSI WISATA OLAHRAGA PADA KAWASAN DANAU TELUK SERUO KABUPATEN OGAN ILIR

Noprianda, M. Riki (2023) POTENSI WISATA OLAHRAGA PADA KAWASAN DANAU TELUK SERUO KABUPATEN OGAN ILIR. skripsi thesis, Universitas PGRI Palembang.

[img] Text
4. COVER+LEMBAR PENGESAHAN.pdf

Download (228kB)
[img] Text
1. ABSTRAK INDONESIA.docx

Download (14kB)
[img] Text
5. BAB I.pdf

Download (96kB)
[img] Text
10. DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (86kB)

Abstract

Danau Teluk Seruo merupakan salah satu objek wisata di Kabupaten Ogan Ilir. Danau buatan seluas kurang lebih 10 hektar yang terletak di kawasan komplek terpadu pemerintah daerah Tanjung Senai Kabupaten Ogan Ilir, Danau Teluk Seruo ini memiliki keunikan bila di lihat dari penampakan atas terlihat seperti kupu-kupu yang sedang mengepakan sayapnya. Rumusan masalah pada penelitian ini yaitu Bagaimana Potensi Wisata Olahraga Pada Kawasan Teluk Seruo Kabupaten Ogan Ilir. Dari permasalahan inilah peneliti memiliki tujuan untuk mengetahui sejarah Potensi Wisata Olahraga Pada Kawasan Danau Teluk Seruo Kabupaten Ogan Ilir untuk dijadikan sebagai tambahan dalam menambah wawasan dan pengetahuan mengenai potensi wisata olahraga yang terdapat pada kawasan Danau Teluk Seruo Kabupaten Ogan Ilir. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode deskriptif kualitatif. Hasil penelitian dan pembahasan menunjukkan bahwa pada kawasan Danau Teluk Seruo ini memili potensi dalam pengembangan wisata olahraga yang terdapat dikawasan tersebut sehingga dapat menambah pengetahuan serta wawasan terkait pentingnya pengembangan suatu objek wisata agar dapat berpotensi besar bagi kemajuan objek wisata tersebut. Kata kunci: Danau Teluk Seruo, Wisata Olahraga, Potensi

Item Type: Thesis (skripsi)
Contributors:
ContributionNameNIDN/NIDK
CollaboratorIMANSYAH, FARIZALUNSPECIFIED
CollaboratorHANDAYANI, WIDYAUNSPECIFIED
Subjects: L Education > L Education (General)
Divisions: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > Pendidikan Olahraga
Depositing User: Feri Hidayat
Date Deposited: 10 Aug 2024 04:47
Last Modified: 10 Aug 2024 04:47
URI: http://eprints.univpgri-palembang.ac.id/id/eprint/796

Actions (login required)

View Item View Item