Search for collections on Repository Universitas PGRI Palembang

PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN PROBLEM BASED LEARNING TERHADAP KEMAMPUAN BERPIKIR KRITIS MATEMATIS SISWA KELAS VIII SMP.

RISKA, LUFITA (2024) PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN PROBLEM BASED LEARNING TERHADAP KEMAMPUAN BERPIKIR KRITIS MATEMATIS SISWA KELAS VIII SMP. skripsi thesis, UNIVERSITAS PGRI PALEMBANG.

[img] Text
d. COVER+Lembar Pengesahan.pdf

Download (234kB)
[img] Text
a. ABSTRAK INDONESIA.docx

Download (15kB)
[img] Text
f. BAB 1.pdf

Download (370kB)
[img] Text
k. Daftar Pustaka.pdf

Download (281kB)

Abstract

Peneliti menemukan permasalah bahwa peserta didik kurang dalam berpikir kritis dilihat dari jawaban soal-soal yang diberikan Penelitian bertujuan untuk mengetahui apakah terdapat pengaruh model pembelajaran problem based learning terhadap kemampuan berpikir kritis matematis siswa kelas VIII SMP Dharma Bhakti Palembang. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah true eksperiment dengan posttest only control grup design. Sampel yang digunakan kelas VIII C dan kelas VIII D dipilih secara acak atau random sampling. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa rata-rata hasil posttest kelas ekperimen lebih besar dari pada kelas kontrol dengan nilai 79,4 dan 62,8. Setelah dilakukan analisis data dengan menggunakan Uji-t menunjukan terdapat pengaruh model pembelajaran problem based learning tehadap kemampuan berpikir kritis matematis siswa kelas VIII SMP dengan nilai signifikan sebesar 0,000 < 0,05 maka ditolak danditerima. Dengan demikian hasil penelitian menyatakan terdapat pengaruh model pembelajaran problem based learning tehadap kemampuan berpikir kritis matematis siswa kelas VIII SMP Dharma Bhakti Palembang. Kata Kunci : Matematika, Problem Based Learning, Berpikir Kritis.

Item Type: Thesis (skripsi)
Contributors:
ContributionNameNIDN/NIDK
CollaboratorLUSIANA, LUSIANAUNSPECIFIED
CollaboratorDWI NOPRIYANTI, TIKAUNSPECIFIED
Subjects: Q Science > QA Mathematics
Divisions: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > Pendidikan Matematika
Depositing User: Feri Hidayat
Date Deposited: 26 Jul 2024 03:00
Last Modified: 26 Jul 2024 03:00
URI: http://eprints.univpgri-palembang.ac.id/id/eprint/543

Actions (login required)

View Item View Item