Search for collections on Repository Universitas PGRI Palembang

PEREMPUAN DALAM NOVEL GENI JORA KARYA ABIDAH EL KHALIEQY (KAJIAN PSIKOLOGI SASTRA)

SUSILAWATI, DEPI (2022) PEREMPUAN DALAM NOVEL GENI JORA KARYA ABIDAH EL KHALIEQY (KAJIAN PSIKOLOGI SASTRA). skripsi thesis, Universitas PGRI Palembang.

[img] Text
d. Cover, Lembar Pengesahan, Lembar Penguji.pdf

Download (208kB)
[img] Text
a. Abstrak_indonesia.docx

Download (16kB)
[img] Text
e. BAB I.pdf

Download (430kB)
[img] Text
j. DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (253kB)

Abstract

Tujuan penelitian ini untuk mendeskripsikan tentang psikologi sastra tokoh perempuan meliputi id, ego, superego menurut Sigmund Freud. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode deskriptif kualitatif dengan kajian psikologi sastra. Teknik pengumpulan data dalam penelitian ini dengan cara studi pustaka, teknik baca, teknik catat. Hasil penelitian ini bahwa dari novel Geni Jora karya Abidah El Khalieqy adalah menceritakan dan membantah pernyataan tersebut dengan cermat dan kritis. Konflik yang terjadi pada tokoh perempuan di dalam cerita bahwa Kejora (aku) yang merupakan tokoh utama serta tokoh tambahan di dalam cerita yaitu Nadia, Sonya, Lola, Nenek Kejora. Dengan demikian dapat disimpulkan bahwa dalam novel Geni Jora karya Abidah El Khalieqy dengan menggunakan kajian psikologi sastra menurut Sigmund Freud tentang bagaimana tokoh perempuan yang mengarah pada kepribadian dari tokoh perempuan dalam novel tersebut. Kata-Kata Kunci: Kajian Psikologi Sastra, id, ego, dan superego

Item Type: Thesis (skripsi)
Contributors:
ContributionNameNIDN/NIDK
CollaboratorWardiah, DessyUNSPECIFIED
CollaboratorNazaruddin, NazaruddinUNSPECIFIED
Subjects: P Language and Literature > PQ Romance literatures
Divisions: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > Pendidikan Bahasa Indonesia
Depositing User: Selvi Puspitasari
Date Deposited: 26 Jun 2024 03:18
Last Modified: 26 Jun 2024 03:18
URI: http://eprints.univpgri-palembang.ac.id/id/eprint/32

Actions (login required)

View Item View Item