TRIE, CANTIKA (2023) FAKTOR - FAKTOR PENGHAMBAT KEMAMPUAN MEMBACA PERMULAAN SISWA KELAS II SD NEGERI 10 KANDIS. skripsi thesis, Universitas PGRI Palembang.
Text
4. COVER+LEMBAR PENGESAHAN.pdf Download (365kB) |
|
Text
1. ABSTRAK INDONESIA.pdf Download (65kB) |
|
Text
5. BAB I.pdf Download (241kB) |
|
Text
10. DAFTAR PUSTAKA.pdf Download (191kB) |
Abstract
Pembelajaran membaca permulaan di SD Negeri 10 Kandis memiiliki permasalahan kemampuan membaca pada siswa kelas II berdampak pada siswa, guru dan juga sekolah sehingga perlu mencaritahu hambatan-hambatan yang terjadi pada membaca permulaan. Penelitian ini bertujuan mencari tahu faktorfaktor penghambat kemampuan membaca permulaan siswa kelas II SD Negeri 10 Kandis. Metode penetian yang digunakan adalah kualitatif dengan pendekatan studi kasus, sumber data Penelitian: observasi, wawancara dan dokumentasi,Teknik analisis data: reduksi data, penyajian data, dan penarikan kesimpulan. Hasil penelitian ini adalah: faktor-faktor penghambat kemampuan membaca permulaan siswa kelas II SD Negeri 10 Kandis yaitu faktor internal dan faktor eksternal. Faktor internal meliputi siswa malas untuk membaca, kurangnya motivasi dalam membaca, kurangnya minat membaca, kurangnya perhatian saat belajar, daya ingat siswa rendah sehingga sulit untuk mengingat huruf dan siswa kurang fokus dalam belajar membaca. Faktor eksternal meliputi keluarga dan seekolah, faktor yang berasal dari lingukungan keluarga yakni orang tua yang sibuk bekerja sehingga kurangnya perhatian terhadap anaknya, kurangnya bimbingan dari orang tua, kurangnya interaksi dan komunikasi terhadap anaknya. Sedangkan faktor yang berasal dari sekolah yakni tidak melaksanakan leterasi setiap hari sebelum memulai pembelajaran, tidak mempunyai pojok baca atau literasi, pendekatan dan strategi yang guru lakukan kurang menarik dan membosankan, jarang memggunakan media atau alat peraga yang sudah disediakan oleh sekolah.
Item Type: | Thesis (skripsi) | |||||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
Contributors: |
|
|||||||||
Subjects: | L Education > L Education (General) | |||||||||
Divisions: | Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > Pendidikan Guru SD | |||||||||
Depositing User: | Ferdi Ferdi | |||||||||
Date Deposited: | 07 Oct 2024 02:38 | |||||||||
Last Modified: | 07 Oct 2024 02:38 | |||||||||
URI: | http://eprints.univpgri-palembang.ac.id/id/eprint/1183 |
Actions (login required)
View Item |