Search for collections on Repository Universitas PGRI Palembang

PENGARUH BUDAYA ORGANISASI DAN PENGEMBANGAN KARIR TERHADAP KOMITMEN KARYAWAN PADA PT. SUTOPO LESTARI JAYA KABUPATEN BANYUASIN

AZZAHRA, ALLIYA OKINA (2024) PENGARUH BUDAYA ORGANISASI DAN PENGEMBANGAN KARIR TERHADAP KOMITMEN KARYAWAN PADA PT. SUTOPO LESTARI JAYA KABUPATEN BANYUASIN. skripsi thesis, Universitas PGRI Palembang.

[img] Text
Cover dan Lembar Pengesahan.pdf

Download (98kB)
[img] Text
ABSTRAK Indonesia.docx

Download (17kB)
[img] Text
BAB I.pdf

Download (112kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (116kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh Budaya Organisasi dan Pengembangan Karir terhadap Komitmen Karyawan pada PT. Sutopo Lestari . Metode yang digunakan dalam penelitian ini ialah metode kuantitatif. Dengan jumlah populasi yang diteliti yaitu 129 orang karayawan. Teknik analisis data yang digunakan dalam penelitian ini ialah analisis regresi linear berganda, analisis koefisien korelasi, analisis koefien determinasi, uji t dan uji F dengan menggunakan program software spss 22 for windows. Hasil pembahasan dapat diketahui secara parsial nilai signifikan untuk variabel Budaya Organisasi (X1) sebesar 0,000 < 0,05 sehingga Ho ditolak, Ha diterima, artinya Budaya Organisasi (X1) berpengaruh secara signifikan terhadap Komitmen Karyawan (Y). Dan untuk hasil nilai signifikan dari Pengembangan Karir (X2) sebesar 0,000 < 0,05 sehingga Ho ditolak, Ha diterima artinya terdapat pengaruh signifikan antara Pengembangan Karir (X2) terhadap Komitmen Karyawan (Y) karyawan pada PT. Sutopo Lestari Jaya Kabupaten Banyuasin. Sedangkan secara simultan hasil penelitian menunjukkan bahwa nilai untuk variabel Budaya Organisasi (X1) dan Pengembangan Karir (X2) sebesar 0,000 < 0,05 sehingga Ho ditolak, Ha diterima yang artinya terdapat pengaruh signifikan antara Budaya Organisasi (X1) dan Pengembangan Karir (X2) terhadap Komitmen Karyawan (Y) pada PT. Sutopo Lestari Jaya Kabupaten Banyuasin.

Item Type: Thesis (skripsi)
Contributors:
ContributionNameNIDN/NIDK
CollaboratorHj. AKILA, Hj. AKILAUNSPECIFIED
CollaboratorPUSPITA, SANTIUNSPECIFIED
Subjects: H Social Sciences > HG Finance
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Manajemen
Depositing User: Hj. Eliyani M.M
Date Deposited: 26 Aug 2024 04:36
Last Modified: 26 Aug 2024 04:36
URI: http://eprints.univpgri-palembang.ac.id/id/eprint/962

Actions (login required)

View Item View Item