Search for collections on Repository Universitas PGRI Palembang

PENGEMBANGAN LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK UNTUK MENGETAHUI KEMAMPUAN LITERASI NUMERASI SISWA KELAS IV SDN 06 BANYUASIN III

Azmi, Nabilah (2024) PENGEMBANGAN LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK UNTUK MENGETAHUI KEMAMPUAN LITERASI NUMERASI SISWA KELAS IV SDN 06 BANYUASIN III. skripsi thesis, Universitas PGRI Palembang.

[img] Text
d. COVER + PENGESAHAN.pdf

Download (294kB)
[img] Text
a. ABSTRAK INDO AZMI NABILAH.pdf

Download (84kB)
[img] Text
f. BAB 1 AZMI NABILAH.pdf

Download (411kB)
[img] Text
k. DAFTAR PUSTAKA AZMI NABILAH.pdf

Download (476kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan yang menghasilkan Lembar Kerja Peserta Didik untuk Mengetahui Kemampuan Literasi Numerasi Siswa Kelas IV SD, yang valid, praktis dan efektif. Penelitian Reasearch and Development (R&D) yang menggunakan model pengembangan ADDIE. Nilai kevalidan diperoleh dari hasil validasi dari ahli media, bahasa, dan materi yang mendapatkan nilai 87,33% dengan kategori penilaian sangat valid nilai kepraktisan diperoleh dari hasil perhitungan angket respon peserta didik terhadap LKPD yang telah dikembangkan yang mendapatkan nilai 97,03% dengan kategori penilaian sangat praktis, sedangkan nilai keefektívan diperoleh dari hasil nilai post test yang di dapatkan oleh peserta didik yang mendapatkan nilai 91,87% dengan kategori penilaian sangat efektif. Sehingga LKPD yang telah dikembangkan valid, praktis, dan efektif.

Item Type: Thesis (skripsi)
Contributors:
ContributionNameNIDN/NIDK
ContributorDestilaniar, DestilaniarNIDN0010126301
ContributorEka Fitri Puspa, SariNIDN0212058601
Subjects: L Education > L Education (General)
Divisions: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > Pendidikan Guru SD
Depositing User: Ferdi Ferdi
Date Deposited: 24 Jul 2024 03:52
Last Modified: 24 Jul 2024 03:52
URI: http://eprints.univpgri-palembang.ac.id/id/eprint/499

Actions (login required)

View Item View Item