Search for collections on Repository Universitas PGRI Palembang

Pengaruh Sarana Prasarana dan Kinerja Guru Terhadap Hasil Belajar Siswa di SD Negeri Sekecamatan Kertapati

Hairani, Hairani (2024) Pengaruh Sarana Prasarana dan Kinerja Guru Terhadap Hasil Belajar Siswa di SD Negeri Sekecamatan Kertapati. tesis thesis, Universitas PGRI Palembang.

[img] Text
3. COVER & PERSETUJUAN PENGUJI.pdf

Download (3MB)
[img] Text
1. ABSTRAK - Indonesia.docx

Download (47kB)
[img] Text
5. BAB I.pdf

Download (478kB)
[img] Text
10. DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (479kB)

Abstract

Tujuan penelitian ini untuk mengetahui dan menganalisa pengaruh sarana prasarana dan kinerja guru terhadap hasil belajar siswa di SD Negeri Sekecamatan Kertapati. Sampel dalam penelitian ini terdiri dari 153 orang guru dan 153 orang siswa yang berasal dari delapan Sekolah Dasar Negeri di Kecamatan Kertapati 2 sekolah mewakili akreditas A, 4 sekolah mewakili akreditasi B, dan 2 sekolah mewakili akreditas C. Metode pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian ini yakni kuesioner dengan skala Likert. Adapun hasil penelitian ini menunjukkan bahwa Sarana prasarana berpengaruh terhadap hasil belajar siswa SD se Kecamatan Kertapati dapat dilihat dari alat pembelajaran meliputi segala bentuk dan jenis benda yang digunakan dalam proses pembelajaran termasuk media untuk menyampaikan pesan dan informasi. Kinerja guru berpengaruh terhadap terhadap hasil belajar siswa SD se Kecamatan Kertapati dengan seorang guru yang mempunyai kualitas kerja yang baik dilihat dari merencanakan pembelajaran, Melaksanakan proses pembelajaran dan Melakukan penilaian. Sarana prasarana dan kinerja guru berpengaruh positif terhadap hasil belajar siswa SD se KecamatanKertapati dilihat dari rata-rata nilai kelulusan. Untuk itu disarankan agar Kepala Sekolah mampu mengalokasikan dana sekolah dengan tepat seperti perbaikan bangunan sekolah dan penyediaan fasilitas penunjang kegiatan belajar, sehingga siswa bisa belajar dengan tenang dan menghasilkan prestasi yang baik. Guru diharapkan mampu merawat dan memanfaatkan sarana dan prasarana yang telah disediakan dengan baik dan melaksanakan tugasnya dengan penuh rasa tanggung jawab. Kata kunci : Sarana prasarana, kinerja guru, hasil belajar

Item Type: Thesis (tesis)
Contributors:
ContributionNameNIDN/NIDK
ContributorWidayatsih, TriUNSPECIFIED
ContributorEddy, SyaifulUNSPECIFIED
Subjects: L Education > L Education (General)
Divisions: Program Pascasarjana > Magister Manajemen Pendidikan
Depositing User: Selvi Puspitasari
Date Deposited: 09 Dec 2024 03:23
Last Modified: 09 Dec 2024 03:23
URI: http://eprints.univpgri-palembang.ac.id/id/eprint/1748

Actions (login required)

View Item View Item