Ria, Anatasia (2024) ANALISIS PERAN KELUARGA DALAM MEMBENTUK KARAKTER TANGGUNG JAWAB SISWA SD NEGERI 5 NGULAK. skripsi thesis, Universitas PGRI Palembang.
Text
D. COVER + LEMBAR PENGESAHAN.pdf Download (223kB) |
|
Text
A. ABSTRAK INDONESIA.pdf Download (78kB) |
|
Text
F. BAB I.pdf Download (167kB) |
|
Text
K. DAFTAR PUSTAKA.pdf Download (90kB) |
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengidentifikasi peran keluarga dalam membentuk pendidikan karakter tanggung jawab pada siswa kelas IV di SD Negeri 5 Ngulak. Metode penelitian yang digunakan adalah deskriptif kualitatif. Populasi dalam penelitian ini adalah 24 orang tua peserta didik SD Negeri 5 ngulak, Adapun sampel yang digunakan dalam penelitian ini yaitu 5 orang tua peserta didik dan 1 wali kelas dari peserta didik SD negeri 5 ngulak. Berdasarkan hasil penelitian dan pembahasan tentang pengaruh peran keluarga dalam membentuk karakter tangung jawab siswa. Didapatkan bahwa keluarga memiliki peran penting dalam membentuk dan mendorong pembentukan karakter tangung jawab siswa di sekolah Adapun peran dari keluarga yang didapatkan dalam penelitian ini yaitu sebagai pendidik,pembimbing,fasilitator dan motivasi siswa dalam membimbing pelaksanaan kewajiban siswa disekolah. Selain peran guru peran wali kelas juga penting dalam mengontrol mengukur perkembangan karakter tangung jawab siswa disekolah dengan memberikan tugas-tugas dan sebagai pengingat jika siswa tidak disiplin dalam mengerjakan tugas yang diberikan Adapun temuan terakhir dalam penelitian ini yaitu keluarga memiliki peran yang sangat penting dalam membentuk karakter tangung jawab siswa baik salam segi displin sekolah maupun dalam pengerjan tugas.
Item Type: | Thesis (skripsi) | |||||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
Contributors: |
|
|||||||||
Subjects: | L Education > L Education (General) | |||||||||
Divisions: | Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > Pendidikan Guru SD | |||||||||
Depositing User: | Ferdi Ferdi | |||||||||
Date Deposited: | 30 Oct 2024 04:06 | |||||||||
Last Modified: | 30 Oct 2024 04:06 | |||||||||
URI: | http://eprints.univpgri-palembang.ac.id/id/eprint/1403 |
Actions (login required)
View Item |