Search for collections on Repository Universitas PGRI Palembang

PENGEMBANGAN MULTIMEDIA INTERAKTIF PADA MATERI GELOMBANG UNTUK SISWA KELAS VIII

Made, Darmayu (2024) PENGEMBANGAN MULTIMEDIA INTERAKTIF PADA MATERI GELOMBANG UNTUK SISWA KELAS VIII. skripsi thesis, Universitas PGRI Palembang.

[img] Text
d. COVER DAN LEMBAR PENGESAHAN.pdf

Download (54kB)
[img] Text
a. ABSTRAK- INDONESIA.pdf

Download (78kB)
[img] Text
f. BAB I.pdf

Download (448kB)
[img] Text
k. DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (328kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui validitas dan kepraktisan dari multimedia interaktif pada materi gelombang untuk siswa kelas VIII. Penelitian ini merupakan penelitian dengan menggunakan metode pengembangan (Research & Development) dengan menggunakan model ADDIE. Subjek ujicoba penelitian ini adalah tiga orang validator untuk menentukan tingkat validitas dan 13 orang siswa untuk menentukan kepraktisan dari multimedia interaktif yang dikembangkan. Data yang digunakan dalam penelitian ini diperoleh dari wawancara, lembar validasi dan lembar angket siswa. Data yang telah dikumpulkan akan dianalisis dan hasil dari penelitian pengembangan multimedia interaktif pada materi gelombang untuk siswa kelas VIII menunjukan hasil valid dan praktis. Hal tersebut dibuktikan dengan jumlah rata-rata validitas yaitu 89,3% kategori sangat valid dan jumlah skor kepraktisan menunjukan rata-rata 86% kategori sangat praktis. Maka dari itu multimedia interaktif pada materi gelombang untuk siswa kelas VIII dapat digunakan dalam proses pembelajaran IPA materi gelombang.

Item Type: Thesis (skripsi)
Contributors:
ContributionNameNIDN/NIDK
ContributorLukman, HakimNIDN0022087601
ContributorLefudin, LefudinNIDN0207078601
Subjects: Q Science > QC Physics
Divisions: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > Pendidikan Fisika
Depositing User: Ferdi Ferdi
Date Deposited: 21 Oct 2024 02:53
Last Modified: 21 Oct 2024 02:53
URI: http://eprints.univpgri-palembang.ac.id/id/eprint/1268

Actions (login required)

View Item View Item