Search for collections on Repository Universitas PGRI Palembang

PENGARUH METODE RESITASI TERHADAPHASIL BELAJAR SISWA PADA PEMBELAJARAN PKN KELAS III SD NEGERI 87 PALEMBANG

SITI RATNA, SARI (2023) PENGARUH METODE RESITASI TERHADAPHASIL BELAJAR SISWA PADA PEMBELAJARAN PKN KELAS III SD NEGERI 87 PALEMBANG. skripsi thesis, Universitas PGRI Palembang.

[img] Text
d. Cover+lembar Pengesahan.pdf

Download (194kB)
[img] Text
a. ABSTRAK-INDONESIA.pdf

Download (91kB)
[img] Text
f. BAB I.pdf

Download (108kB)
[img] Text
k. DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (101kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Pengaruh Metode Resitasi TerhadapHasil Belajar Siswa Pada Pembelajaran Pkn Kelas III SD Negeri 87 Palembang. Penelitian ini termasuk penelitian kuantitatif dan eksperimen menggunakan dua kelas yaitu kelas kontrol dan kelas eksperimen. Populasi yang digunakan sebanyak 59 orang, dengan sampling didapat kelas III.A sebanyak 28 orang sebagai kelas eksperimen dan III.B sebanyak 31 orang sebagai kelas kontrol. Analisis data yaitu menggunakan uji Normalitas, uji Homogenitas dan uji Independent Sample T-Test, teknik pengumpulan data yang digunakan yaitu berupa tes. Kesimpulan penelitian menunjukkan metode Resitasi berpengaruh terhadap hasil belajar siswa kelas III SD Negeri 87 Palembangyaitu di kelas eksperimen hasil 82.54 sedangkan pada kelas kontrol 77.45. Hal ini membuktikan metode resitasi berpengaruh terhadap hasil belajar siswa.

Item Type: Thesis (skripsi)
Contributors:
ContributionNameNIDN/NIDK
ContributorRamanata, DisuryaNIDN0225126601
ContributorAdrianus, DedyNIDN0227077601
Subjects: L Education > L Education (General)
Divisions: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > Pendidikan Guru SD
Depositing User: Ferdi Ferdi
Date Deposited: 07 Oct 2024 02:29
Last Modified: 07 Oct 2024 02:29
URI: http://eprints.univpgri-palembang.ac.id/id/eprint/1174

Actions (login required)

View Item View Item